Tertibkan Pelanggar Lalu Lintas, Satlantas Batu Bara Lakukan 3 Kegiatan

Marlan MS - Jumat, 02 Februari 2024 12:31 WIB
Ist
Sembari membagikan gantungan kunci gratis, Kasat Lantas Polres Batu Bara AKP Hotlan W Siahaan memberi edukasi untuk sadar tertib berlalu lintas dan menjelaskan 10 pelanggaran prioritas Korlantas Polri.